Cara Download Video Di Youtube Paling Mudah

Cara Download Video Di Youtube Paling Mudah cepat
Cara Download Video Di Youtube Paling Mudah
Youtube adalah salah satu situs tempatnya para peminat Video berkumpul, namun adakalanya saat sahabat berselancar di youtube lalu menemukan sebuah video yang menarik, lalu sahabat ingin mengunduh video tersebut, sahabat harus menggunakan plug-in atau harus menggunakan sofware pendukung untuk mengunduh video tersebut, tentu saja hal ini mempersulit sahabat.
Oleh karena itulah, pada kesempatan kali ini saya membagikan sebuah cara paling mudah mendownload video di youtube tanpa sofware tanpa plug-in dan lain-lain

Berikut cara beserta gambarnya:


  • Masuk ke www.youtube.com
  • Cari video yang akan didownload
  • Lalu tambahkan ss didepan link youtube tersebuts, contohnya link di adress bar mula-mulanya begini https://www.youtube.com/watch?v=gh2qS0Ay1do setelah kita tambahkan ss maka link tersebut menjadi seperti ini https://www.ssyoutube.com/watch?v=gh2qS0Ay1do atau untuk lebih jelasnya lihat gambar di bawah ini
Cara Download Video Di Youtube Paling Mudah
Cara Download Video Di Youtube Paling Mudah
  • Lalu tekan Enter pada keyboar atau klik kunjungi
  • Maka anda akan diarahkan ke situs saveFrom

  • Silahkan pilih ekstensi video yang ingin sahabat download, kalau saya biasanya MP4 360p.
  • Selesai deh. Happy Downloader hehe
Nah itu dia cara paling ampuh dan jitu download video di youtube, cepat simple tinggal menambah SS pada link, download deh :D, cara di atas juga bekerja pada Hp sahabat, silahkan dicoba

2 komentar

Menarik nih gan ,saya baru tau :)

Iya gan, semoga bermanfaat

Komentar Anda di rwblog.id adalah tanggapan pribadi, kami berhak menghapus komentar yang mengandung kata-kata pelecehan, intimidasi, dan SARA.
EmoticonEmoticon